Skip to content

AUDIO: Penyebab Kegelapan di Hari Kiamat

13 February 2011

Tidak ada seorang pun yang suka dengan kegelapan, karena kegelapan identik dengan kesesatan, kejahatan dan kebinasaan. Sedangkan terang benderang adalah merupakan kebutuhan yang sangat inti dalam hidup dan kehidupan, dan dia identik dengan keselamatan dan kebahagiaan. Karena itu, maka sebagai seorang Muslim, sudah sepatutnya jika dia berusaha untuk mencari dan meraih cahaya dan dia menghindarkan diri dari kesesatan dan kegelapan, sehingga menjadi bagian yang sangat penting bagi seorang hamba Allooh سبحانه وتعالى untuk mengetahui apa saja yang menyebabkan dirinya mendapatkan kegelapan di hari kiamat dan upaya apa saja yang mungkin dapat membantu menghindarkan dirinya dari petaka ini.

Simaklah audio berikut ini.

Download:

Penyebab Kegelapan di Hari Kiamat Bagian-1

Penyebab Kegelapan di Hari Kiamat Bagian-2

2 Comments leave one →
  1. 16 February 2011 10:21 am

    Assalamu’allaikum warahmatullah wabarakatuh..

    Ustadz mohon ijin download utk bahan tausyiah keluarga dan handaitaulan..

    Sukron Jazakumulloh koiron katsiro

    • 16 February 2011 11:28 pm

      Wa ‘alaikumussalaam Warohmatulloohi Wabarokaatuh, silakan saja… semoga menjadi ilmu yang bermanfaat…. Barrokalloohu fiika

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

%d bloggers like this: